Jumat, 23 November 2012

TUGAS IV

1.      Apa yang di maksud blog ( definisi dan fungsinya )
2.      Apa itu blogspot dan apa keuntungan membuat blog pada blogspot
3.      Sebutkan cara-cara membuat blog pada blogspot

JAWABAN :

1.      -Blog merupakan singkatan dari web log adalah aplikasi web yang menyerupai  tulisan-tulisan ( yang di muat sebagai posting ) pada sebuah halaman web umum

-fungsi blog adalah sebagai sarana untuk mengekspresikan pendapat,berbagi cerita denagn orang lain di seluruh penjuru dunia,bisa juga sebagai tempat untuk mencari uang,dan masih banyak fungsi lainnya.

2.      –Blogspot merupakan salah satu penyedia akun website gratis dimana kita bisa posting,sharing dan lainnya.

-Keuntungan membuat blog pada blogspot yaitu :
ü  Blog bisa dijadikan tempat untuk mempromosikan produk atau jasa yang menghasilkan uang
ü  Blog bisa di jadikan obat sress dan mengisi waktu luang
ü  blog bisa untuk tempat belajar,juga menambah banyak teman yang sehobby,dan saling tukar pengalaman dengan para pengunjung.

3.      Cara membuat blog pada blogspot
1)      Untuk memulai mendaftar blog pada blogspot silahkan kunjungi alamat situs www.Blogger.com  ,setelah itu cari tombol sing up ( daftar ) yang ada di pojok kanan atas
2)      Setelah tombol sing up di klik,nanti akan muncul aplikasi pendaftaran  pembuatan akun google,silahkan lengkapi aplikasi tersebut
3)      Setelah kamu klik pada tombol next,akan di tampilkan perintah verifikasi akun,silahkan masukkan nomor ponsel kamu.kemudian klik tombol send verification code.nanti kamu akan mendapat sms dari google yang berisi kode aktivasi.
4)      Sms kode verifikasi dari google ke ponsel kamu akan tampak
5)      Masukkan kode verifikasi sms pada kolom yang tampil,kemudian klik tombol verify
6)      Jika ingin langsung ke langkah selanjutnya silahkan klik tombol next step
7)      Selanjutnya akan tampil halaman,merupakan tanda bahwa kamu telah memiliki sebuah akun google berupa alamat e-mail yang bisa digunakan untuk login ke Gmail.com dan Blogger.com ,selanjutnya silahkan klik tombol Back To Blogger
8)      Biar lebih cepat dalam membuat blog,silahkan klik tombol lanjutkan ke blogger
9)      Setelah itu kamu akan masuk ke halaman utama Dashboard blogger.Di Dashboard ini kamu bisa membuat blog,menulis posting,mengatur tema dan lain-lain.Untuk membuat blog pertama kali klik blog baru
10)  Setelah tombol blog baru di klik,akan muncul  jendela pembuatan blog.Pada bagian judul isi blog kamu,pada bagian alamat isi dengan alamat blog yang kamu inginkan.Pada template,pilih salah satu pemplate yang kamu inginkan.kemudian klik tombol buat blog
11)  Setelah langkah-langkah di atas,blog kamu sudah berhasil di buat untuk menulis posting silahkan klik tombol pensil,sedangkan untuk melihat tampilan  blog yang masih kosong ( belum ada artikelnya ) silahkan klik tombol lihat blog.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar